Welcome Teman-teman di Solusi Soal. Pasti sahabat sedang pusing cari penjabaran soal bukan?
Tidak perlu risau karena kalian sudah berada di website yang benar. Bukan hanya itu aja, teman teman juga dapat menanyakan berbagai soal yang paling rumit sekalipun disini.
Nah pastinya kakak-kakak dari tim Solusi Soal akan membantu menjawab. Siang ini kita akan membahas tentang permasalahan yang sering ditanyakan yakni Dalam suatu percobaan digunakan kisi 500 garis/mm. Berdasarkan percobaan ternyata diperoleh garis
Dalam suatu percobaan digunakan kisi 500 garis/mm. Berdasarkan percobaan ternyata diperoleh garis terang orde kedua membentuk sudut 530 terhadap garis normal kisi panjang gelombang cahaya yang digunakan adalah ….
A. 300 nm
B. 400 nm
C. 500 nm
D. 600 nm
E. 800 nm
Pembahasan:
Diketahui:
N = 500 garis/mm = 5 x 105 garis /m
n = 2 (terang)
θ = 530
Ditanya:
λ =…. ?
Dijawab:
Kisi Difraksi:
Panjang gelombang cahaya yang digunakan bisa kita cari dengan menggunakan rumus:

Jadi panjang gelombang yang digunakan adalah 800 nm
Jawaban: E
————#————
Jangan lupa komentar & sarannya
Email: nanangnurulhidayat@gmail.com
Mudah-mudahan artikel mengenai Dalam suatu percobaan digunakan kisi 500 garis/mm. Berdasarkan percobaan ternyata diperoleh garis dapat memberikan manfaat bagi Teman-teman semua.
Yuk baca artikel ini sampai selesai.
Lihat Jawaban Disini